Minggu, 11 November 2012

Modul Rekam Medis Versi Depkes



Modul Rekam Medis Versi Depkes berfungsi untuk mengisi pemeriksaan dan diagnosa dokter, melihat riwayat penyakit pasien serta menulis resep online ke farmasi atau apotik, membuat surat keterangan sakit/sehat oleh dokter. serta pembuatan laporan-laporan untuk keperluan depkes.
Berikut submodul dari Modul Rekam Medis Versi Depkes
1. Daftar penyakit ICD-X.
2. Rekam medis history.
3. Entry diagnosa pasien.
4. Entry diagnosa Depkes.
5. Laporan-laporan
  • Data Kegiatan Pelayanan Rumah Sakit (FORM RL-1)
  • Data keadaan Mordibitas Pasien Rawat Inap (FORM RL2-A)
  • Data keadaan Mordibitas Pasien Rawat Jalan (FORM RL2-B)
  • Data keadaan Mordibitas Pasien Rawat Inap Surveilans (FORM RL2-A1)
  • Data Status Imunisasi (FORM RL2C)
  • Data keadaan Mordibitas Pasien Rawat Jalan Surveilans (FORM RL2-B1)
  • Data Individual Morbiditas Pasien Rawat Inap Umum (FORM RL2.1)
  • Data Individual Morbiditas Pasien Rawat Inap Obtetri (FORM RL2.2)
  • Data Individual Morbiditas Pasien Rawat Inap Perinatal (FORM RL2.3)
  • Data Inventarisasi Rumah sakit (FORM RL-3)
  • Data Keadaan Ketenagaan Rumah sakit (FORM RL-4)
  • Data Individual Ketenagaan Rumah Sakit (FORM RL4A)
  • Data Peralatan Medik Rumah sakit(FORM RL-5)
  • Data Infeksi Nosokomial FORM RL-6
  • Index Penyakit Rawat Jalan dan Rawat Inap
  • Grafik Kunjungan Pasien
  • Statistik Rawat Inap (BOR/LOS/TOI)
Barber Johnson Grafik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar